e-BinaAnak, 11 August 2004, Volume 2004, No. 190

Mengenal Alkitab
Editorial

Editorial

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 190 - Mengenal Alkitab

Salam dalam kasih Tuhan Yesus,

Sejauh mana Anda sudah mengenal Alkitab? Apakah Anda sudah membaca

Artikel

Alkitab Kita

Jenis Bahan PEPAK: Artikel

Ketika umat Israel mendekati perbatasan Tanah Perjanjian, Musa mengirim dua belas orang untuk "mengintai negeri itu" (Bilangan 13).

Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

Sumber
Judul Artikel: 
1. Mengenal Gambaran Keadaan 2. Lama dan Baru
Judul Buku: 
52 Cara Sederhana Mengenal Alkitab lebih Baik
Pengarang: 
Robert Jon Crown
Halaman: 
27 - 33
Penerbit: 
Interaksara
Kota: 
Batam Centre
Tahun: 
1999
Tips

Kuasailah Alkitab Saudara

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Ibadah, persekutuan, doa, dan melayani Tuhan itu semua penting bagi orang Kristen. Tetapi, dalam hidup kekristenan tidak ada unsur yang

Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

Sumber
Judul Buku: 
Pola Hidup Kristen Penerapan Praktis
Halaman: 
620 - 622
Penerbit: 
Kerja Sama antara Gandum Mas, Yayasan Kalam Hidup, dan YAKIN
Kota: 
Malang, Bandung, dan Surabaya
Tahun: 
2002
Bahan Mengajar

Mengenal Alkitab

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Tujuan Umum:

Anak dapat memahami dan mengakui, serta taat kepada Firman Allah yang tertulis dalam Alkitab sebagai pedoman hidup sehari-hari.

Bahan Alkitab:

Yeremia 9:23-24 dan 2Petrus 1:20-21

Tujuan Khusus agar Anak dapat:

  1. Menjelaskan bahwa ketika kita mempelajari Kitab Suci, maka kita harus meminta Roh Allah untuk memimpin kita.
  2. Menjelaskan bahwa dengan mempelajari Alkitab, kita akan lebih mengenal Allah.
  3. Membaca Alkita

    Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

    Sumber
    Judul Buku: 
    Pedoman Sekolah Minggu Anak Kecil Umur 7-9 Tahun: Tahun III Jilid II
    Halaman: 
    86 - 91
    Penerbit: 
    BPK Gunung Mulia
    Kota: 
    Jakarta
    Tahun: 
    1992
Dari Anda Untuk Anda

Tanya tentang Belajar Alkitab

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 190 - Mengenal Alkitab


Dari: Christine Maria Magdalena <tinea@>
>Saya baru bergabung menjadi GSM, dan minggu ini adalah pertama-kali
>saya akan mengajar. Bagaimana cara membekali diri saya sendiri
>dengan pengetahuan Alkitab, yang memang selama ini belum pernah
>saya baca secara rutin, apakah urut baca dari depan kebelakang atau
>ada cara lain supaya lebih mudah untuk menghafal. Memang di milis
>e-binaanak sudah terdapat cara mengajar dll, dll yg umum untuk anak
>2 SM.
Mutiara Guru

Mutiara Guru

Hari ini saya akan "menanam" apa yang relevan,
yang menunjang, yang memperkaya,
dan yang benar.