warning: Creating default object from empty value in /home/drupal/public_html/pepak_sabda_org/modules/taxonomy/taxonomy.pages.inc on line 33.
Berisi berbagai tulisan dan bahan pengajaran yang dapat digunakan untuk perayaan Hari-hari Raya Kristen khusus, misalnya Natal, Paskah, Kenaikan Kristus, Pentakosta, dan sebagainya.
Apakah di gereja Anda selalu memasang dekorasi kandang Natal?
Ternyata di balik dekorasi tersebut, ada suatu kisah indah yang
dapat kita jadikan renungan untuk masa-masa Natal ini.
SETITIK KASIH DI BALIK KANDANG NATAL
Santo Fransiskus Asisi dipercaya sebagai pencetus dibuatnya dekorasi
kandang Natal yang pertama kali. Pada zaman dahulu, orang-orang
sepertinya tidak dapat memahami atau membayangkan kondisi sewaktu
Yesus lahir.
Dua warga Amerika memenuhi undangan Departemen Pendidikan Rusia
untuk mengajar moral dan etika yang berdasarkan prinsip-prinsip
Injil di sebuah panti asuhan.