Christmas Websites

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 303 - Pertanyaan-Pertanyaan

http://incuvl.petra.ac.id/forums/xmas_web.htm

Menjelang Natal pasti banyak yang perlu Anda persiapkan dalam pelayanan sekolah minggu. Tentunya ide, referensi, atau sumber-sumber bahan juga dibutuhkan untuk persiapan agar Natal menjadi lebih bermakna. Christmas Website menyediakan berbagai tautan (links) dan reviu sumber-sumber seputar Natal di internet. Adapun informasi tersebut meliputi tradisi Natal di beberapa negara, ucapan selamat Natal dalam berbagai bahasa, lagu, cerita Natal, kisah Natal, dan informasi lainnya. Selamat berkunjung, kiranya semua yang Anda siapkan untuk merayakan kelahiran Sang Juru Selamat dapat dipakai untuk semakin memuliakan nama-Nya.

[Kiriman dari: Davida Dana <evie(at)xxxx>]