Supaya tidak melulu mendengar khotbah saat perayaan Paskah, sekolah
minggu kami sudah tiga tahun berturut-turut membuat acara "outdoor"
(luar ruangan) yang sampai saat ini belum dirasa membosankan anak
sekolah minggu. Anak-anak akan tertarik dan aktif mengikuti kegiatan
ini.
Meskipun bertema "Jalan Salib", kegiatan "Wild Game" dalam perayaan
Paskah ini lebih disesuaikan dengan kondisi anak-anak yang penuh
aktivitas dan rekreatif. ... baca selengkapnya »
Dapatkan berbagai blog seputar pelayanan anak dalam "Network Anak"
di situs In-Christ.Net. Berikut beberapa blog yang dapat Anda simak
dan diberi komentar.