Tips

warning: Creating default object from empty value in /home/sabdaorg/public_sabda/pepak/modules/taxonomy/taxonomy.pages.inc on line 33.

Membentuk Karakter Kristen: Watak Kristus

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Pelayanan Anak Umum

Akan menjadi apakah anak-anak yang Saudara didik? Apakah sekadar menjadikan mereka orang pandai, yang tidak kalah intelektualnya dengan orang lain? Pertanyaan yang serius adalah: Apakah mereka bisa menjadi berkat bagi orang lain? Westminster Shorter Catechism, yang merupakan katekismus pengakuan iman yang sangat penting dan dipakai di seluruh dunia, dalam pertanyaan pertamanya mengulas apakah yang menjadi sasaran utama hidup manusia. ... baca selengkapnya »

Menggunakan Teknologi untuk Meningkatkan Pelayanan Sekolah Minggu

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Fasilitas Pelayanan Anak

Saya ingat akan ponsel pertama saya, ukurannya sebesar buku dan memiliki antena. Ponsel seperti itu hanya bisa digunakan di kota-kota besar, tetapi saya pikir perangkat baru ini adalah inovasi yang paling berguna sejak waktu yang sangat lama sekali. ... baca selengkapnya »

Tanggung Jawab Anak Kepada Orang Tua

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Anak - Murid

Salah satu dari Sepuluh Hukum Tuhan adalah "Hormatilah ayahmu dan ibumu supaya lanjut umurmu di tanah yang diberikan Tuhan Allahmu kepadamu." (Keluaran 20:12)

Sebenarnya, apa makna "hormat" di sini? ... baca selengkapnya »

Aktivitas Menggambar dalam Pengajaran Firman Tuhan

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Ada beberapa cara untuk kita dapat memasukkan aktivitas MENGGAMBAR ini dalam pengajaran firman Tuhan. Jika selama ini aktivitas menggambar cenderung mendapat tempat hanya sebagai kegiatan tambahan (ada bagus, tidak ada juga tidak apa), kali ini saya ingin mengajak anak-anak untuk bukan sekadar menambahkan aktivitas menggambar, melainkan menjadikan aktivitas menggambar tersebut sebagai bagian dari proses pembelajaran firman Tuhan. Tanpa aktivitas ini, proses belajar menjadi tidak lengkap atau sempurna. ... baca selengkapnya »

Paskah untuk Anak-Anak

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika kita merencanakan Paskah sekolah minggu.

  1. Inti berita Paskah harus jelas.

Ide-Ide Merayakan Hari Bumi di Gereja

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Berikut ini adalah sepuluh cara untuk merayakan hari Bumi di gereja untuk jemaat, sekolah minggu, atau keluarga. ... baca selengkapnya »

Keterampilan Untuk Mengampuni

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Salah satu karakter yang penting dimiliki adalah karakter pengampun. Relasi kita dengan Tuhan berpijak pada pengampunan yang dianugerahkan-Nya lewat pengorbanan-Nya di kayu salib. Itu sebabnya, Tuhan Yesus pernah mengatakan dengan tegas, bila kita tidak mengampuni orang, Bapa di surga juga tidak akan mengampuni kesalahan kita. ... baca selengkapnya »

Tip: Memelihara Komitmen Pelayanan Di Sekolah Minggu

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Jim tidak menawarkan diri untuk menjadi guru sekolah minggu karena dia tidak pernah tamat SMA sehingga dia merasa kurang memadai untuk mengajar. Suatu ketika, seorang temannya memintanya untuk turut duduk di kelas dan menolong menenangkan anak-anak di kelas remaja, dan Jim setuju untuk menolong. Jim berbadan besar. Sebelum bertobat, dia dikenal memiliki sifat kasar dan keras. Akibatnya, dia masih berbicara dengan keras dan lugas. Rasanya, kehadiran Jim akan dapat menenangkan anak-anak yang suka membuat onar. ... baca selengkapnya »

Mutiara Guru Edisi 666

Kategori Bahan PEPAK: Guru - Pendidik

Setiap orang yang percaya, bahwa Yesus adalah Kristus, lahir dari Allah; dan setiap orang yang mengasihi Dia yang melahirkan, mengasihi juga Dia yang lahir dari pada-Nya.
(1 Yohanes 5:1)

Bagaimana Mengajarkan Makna Natal kepada Anak-Anak?

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Kategori Bahan PEPAK: Perayaan Hari Raya Kristen

Cara yang paling efektif untuk mengajarkan makna Natal kepada anak-anak adalah dengan pendekatan sesuai tingkat usianya dan membangun pemahaman bahwa dengan bertambahnya usia mereka, Natal adalah waktu untuk memperingati karunia terbesar yang pernah manusia terima, yaitu Yesus Kristus. Daripada waktu difokuskan pada memberi dan menerima hadiah yang sementara saja, Natal harus menjadi waktu yang difokuskan pada karunia Allah dan makna Natal yang sesungguhnya, yaitu penebusan dan rekonsiliasi manusia dengan Allah melalui Tuhan Yesus Kristus. ... baca selengkapnya »

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK

Komentar


Syndicate content