Skip to main content

Selamat Datang di Situs PEPAK

Bagaimana pelayanan anak di tempat Anda pada era digital masa kini? Ada banyak informasi, bahan, dan ide-ide kreatif untuk bisa terus belajar firman Tuhan yang dapat diikuti dalam situs PEPAK ini.

Berupa tulisan-tulisan yang umumnya berbentuk esai (panjang / pendek) dengan judul-judul topik tertentu.

Sederhana Namun Tak Ternilai

Submitted by admin on

Gigi Graham Tchividjian

Pernahkah Anda bertanya-tanya dalam hati bagaimana malam Natal yang pertama itu dirayakan? Apakah kerubim dan serafim -- para malaikat dengan tugas yang berbeda -- begitu sibuk mempersiapkan kedatangan Tuhan yang turun ke bumi dalam wujud bayi laki-laki?

Membicarakan tentang Ras kepada Anak-Anak

Beberapa topik pembicaraan yang secara khusus dipertentangkan adalah agama, politik, dan terutama ras dan etnis. Sebagian besar orang merasa harus sangat berhati-hati dan tidak menyinggung saat membicarakan tentang ras dan etnis. Dan, tentu saja, orang lain merasa bahwa percakapan tentang ras dan etnis tidak benar-benar berlaku bagi mereka, jadi mereka dengan apatis menghindarinya sama sekali.

1. Anak-anak tidak akan mengerti.