s_salam
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 418 - Mengajar Anak Bermisi
Anak-anak pun dipakai Tuhan untuk mewujudkan visi besar-Nya bagi dunia ini. Doakanlah mereka! - Welni -- Login to post comments
Guru Sekolah Minggu: Bagian Penting dalam Pelayanan Gereja
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 417 - Menjadi Bagian dalam Gereja
Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus, Melayani menjadi guru sekolah minggu memang tidak segampang yang dibayangkan. Banyak yang berpikir bahwa menjadi guru sekolah minggu hanya memiliki tanggung jawab mengajak anak-anak bernyanyi, bercerita, atau melakukan berbagai macam kreativitas. Tetapi tugas seorang guru sekolah minggu lebih dari itu. Dia memiliki peranan penting dalam mendidik dan membentuk anak-anak sesuai dengan kehendak dan teladan yang Tuhan Yesus ajarkan. Lalu, sejauh manakah peran para- Login to post comments
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 417 - Menjadi Bagian dalam Gereja
Giatlah membantu anak layan Anda belajar kehendak Tuhan dengan kasih dan kesabaran - Lestari (guru sekolah minggu) -- Login to post comments
Kerinduanku Mengenalkan Kristus Kepada Mereka
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 416 - Memimpin Anak datang Kepada Kristus
Rekan Pelayan Anak, Karya penyelamatan Tuhan terus dan terus bekerja hingga sekarang. Sebagai rekan sekerja Allah, para Pelayan Anak juga mengambil bagian di dalam rencana penyelamatan Tuhan kepada anak layan Anda. Topik edisi kali ini mengajak kita untuk semakin giat bekerja dalam memenangkan setiap anak yang Tuhan percayakan kepada kita. Memang bukan hal yang mudah, namun janganlah hambatan-hambatan dalam pelayanan menjadi penghalang untuk melakukan pekerjaan besar ini. Jadikanlah hal itu sebagai- Login to post comments
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 416 - Memimpin Anak datang Kepada Kristus
Hatiku penuh dengan nyanyian sukacita pagi ini. Sebuah keajaiban terjadi! Cahaya pengertian bersinar di pikiran murid-murid kecilku, dan lihatlah, semuanya pun berubah!- Annie Sullivan (guru dari Hellen Keller) -- Login to post comments
Saya adalah Rekan Sekerja Allah
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 415 - Menjadi Bagian dari Program Allah
Rekan Pelayan Anak, Sejak kapan Anda mengambil bagian di dalam pelayanan sekolah minggu atau pelayanan anak lainnya? Pasti jawaban Anda sekalian beragam. Ada yang baru hitungan hari, minggu, bulan, bahkan sampai hitungan tahun. Salut bagi Anda yang tetap bertanggung jawab dan setia di dalam mengemban tugas yang Allah berikan, yaitu mengajar anak-anak layan Anda tentang Yesus Kristus. Ketika kami menyiapkan sajian di minggu kedua dengan topik "Menjadi Bagian dari Program Allah", banyak pelajaran penting- Login to post comments
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 415 - Menjadi Bagian dari Program Allah
Mengajar adalah hak istimewa yang Allah berikan kepada Anda. Lakukanlah dengan penuh tanggung jawab.- Login to post comments
Penuhi Panggilanmu
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 414 - Dipanggil untuk Melihat Visi Surgawi
Salam dalam kasih Tuhan Yesus Kristus, Selamat berjumpa kembali para Pelayan Anak. Sungguh waktu yang sangat kami nantikan setelah beberapa saat yang lalu kita telah meninggalkan tahun 2008. Masih bersemangat melayani anak layan Anda di awal tahun ini? Kami berdoa, kiranya semangat Pelayan Anak senantiasa terus terjaga hingga akhir dan terus setia melakukan visi surgawi yang Allah embankan kepada kita. Di awal perjumpaan ini, kami mengangkat tema "Panggilan Pelayan Anak" dengan menghadirkan sajian- Login to post comments
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 414 - Dipanggil untuk Melihat Visi Surgawi
Belum terlambat jika Anda hendak memenuhi panggilan surgawi itu! - Paulus Lie -- Login to post comments
Salam dari Redaksi
Edisi PEPAK: e-BinaAnak 413 - Kesaksian Natal
Salam kasih, Natal selalu memiliki kisah tersendiri di hati orang-orang yang memaknainya dengan dalam. Kesaksian-kesaksian Natal bergema menyuarakan Natal yang indah dan penuh berkat. Demikian pula dalam edisi pamungkas e-BinaAnak untuk tahun 2008 ini. Natal yang penuh makna, redaksi gaungkan melalui kesaksian-kesaksian indah nan memberkati dalam edisi ini. Biarlah malam Natal yang indah ini penuh dengan kedamaian dan sukacita yang sama seperti lebih dari 2000 tahun yang lalu. Dan biarlah pula kita- Login to post comments