e-BinaAnak, 16 Maret 2012: Shalom Sahabat e-BinaAnak, bagaimana menerapkan kepada anak-anak pentingnya melakukan saat teduh pribadi? Share yuk.
Ningrum Setiawati: Dengan memotivasi anak-anak bahwa saat teduh itu penting untuk kehidupan kita dan masa depan, karena itu adalah pimpinan ALLAH adalah sumber kehidupan. Bayangkan bila dalam bernapas kita harus bayar kepada Tuhan dengan rupiah berapa yang harus kita setor pada Tuhan, jadi pembayarannya cukup dengan saat teduh kita karena itu ucapan syukur kita. ... baca selengkapnya »