e-BinaAnak, 8 September 2010, Volume 2010, No. 499


Raja Yosia
Editorial

Raja Kecil

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 499 - Raja Yosia

Saat membaca kisah raja-raja di Israel, redaksi seolah-olah dibawa dalam sebuah alur cerita yang seru dan penuh ketegangan. Dari salah satu cerita mengenai raja-raja tersebut, ada juga kisah menarik mengenai seorang anak berusia 8 tahun yang diangkat menjadi raja. Wow, sangat menarik. Apakah seorang anak berusia 8 tahun dapat memimpin sebuah negara? Jawabannya, ya dapat! Mari simak seluruh sajian e-BinaAnak minggu ini yang akan membawa kita semua lebih mengenal lagi alur kisah seorang raja kecil
Artikel

Raja Yosia

Jenis Bahan PEPAK: Artikel

RINGKASAN CERITA Yosia menjadi raja ketika dia masih anak-anak dalam usia 8 tahun. Ia segera melakukan perintah Tuhan yang bertentangan dengan ayahnya, Raja Amon. Dia mengadakan reformasi dan mengambil langkah-langkah tegas terhadap penyembahan berhala. Pada usia 25 tahun, Yosia memutuskan untuk membangun kembali Bait Allah yang keadaannya memburuk akibat usia. Seorang pekerja yang membersihkan Bait Allah menemukan sebuah kitab. Raja Yosia mendengar sekretarisnya membaca kitab tersebut. Setelah itu,

RINGKASAN CERITA ... baca selengkapnya »

Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

Sumber
Judul Artikel: 
King Josiah - Biography
Bahan Mengajar

Raja Yosia yang Taat Firman Allah

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Inti cerita: Penguasa yang baik pasti menghormati Allah. Tokoh: Yosia Yosia adalah seorang anak yang menjadi raja atas Yudea. Dia menghormati Allah dan memperbaiki Bait Allah. Sewaktu melakukan perbaikan, para pekerja menemukan kitab taurat Musa yang sudah usang. Tidak ada seorang pun yang pernah membaca kitab tersebut selama kurun waktu yang sangat lama. Yosia ingin sekali mendengar hukum Allah, tapi pada waktu dia mendengarnya dia ketakutan. Dia sadar bahwa Yudea melanggar banyak hukum! Akhirnya

Inti cerita: Penguasa yang baik pasti menghormati Allah. ... baca selengkapnya »

Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

Sumber
Judul Artikel: 
Good Kings of Israel and Judah: Josiah & Joash
Situs: 

(eBibleTeacher.com)

Warnet Pena

Situs Alkitab SABDA: Teknologi Untuk Belajar Alkitab

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 499 - Raja Yosia

Apakah Anda ingin menggali ayat-ayat firman Tuhan dengan teliti dan mendalam? Atau, apakah Anda ingin mempelajari Alkitab secara bertanggung jawab namun Anda tidak memiliki bahan-bahan dan alat-alat biblika yang lengkap? Telah hadir, SABDA Alkitab, sebuah situs Alkitab multiversi dan multibahasa yang berisi bahan-bahan biblika seperti Tafsiran Alkitab, Catatan Kaki, Referensi Silang, Kamus Alkitab, dan Sistem Studi Peta dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Tidak hanya itu, terdapat pula bahan-bahan

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK

Komentar