Fokus C3I April 2007 - Kebangunan Rohani

warning: Creating default object from empty value in /home/sabdaorg/public_sabda/pepak/modules/taxonomy/taxonomy.pages.inc on line 33.

Suatu ketika, seorang wanita bertanya pada seorang penginjil, "Mengapa Anda bersusah payah membangun kembali rohani Anda, toh nantinya akan luntur lagi?" Pertanyaan itu dijawab sang penginjil dengan sederhana, "Kalau begitu, mengapa Anda makan setiap hari?" Sepertinya kegiatan makan itu sia-sia karena nantinya kita juga akan merasa lapar lagi. Akan tetapi, makan bukanlah tergantung dari keinginan kita -- yang bisa kita lakukan saat kita menginginkannya. Dan kita tidak melakukannya saat kita memang tidak ingin melakukannya. Kita membutuhkan asupan makanan agar jasmani kita sehat, kuat, dan terbebas dari penyakit.

Hal tersebut tidaklah berbeda dengan kerohanian kita. Kerohanian ini harus terus diperbaharui dan terus dibangun. Dengan demikian, kita tidak hanya semakin mengerti kehendak Tuhan, tetapi identitas kita sebagai orang Kristen pun akan semakin jelas dan nyata. Untuk itu, Fokus C3I kali ini menyajikan sejumlah artikel disertai bahan bimbingan Alkitab berkenaan dengan kebangunan rohani. Kiranya sajian kali ini bisa mendorong kita dan orang-orang di sekitar kita untuk mengalami kebangunan rohani. Selamat menyimak, Tuhan memberkati.

There are currently no posts in this category.