Skip to main content

Selamat Datang di Situs PEPAK

Bagaimana pelayanan anak di tempat Anda pada era digital masa kini? Ada banyak informasi, bahan, dan ide-ide kreatif untuk bisa terus belajar firman Tuhan yang dapat diikuti dalam situs PEPAK ini.

Apakah Anda konselor Kristen, hamba Tuhan atau jemaat yang tertarik terlibat dalam dunia konseling? Apakah Anda ingin menambah pengetahuan tentang konseling? Publikasi e-Konsel menyediakan bahan-bahan kristen seputar konseling, seperti artikel, bimbingan alkitabiah, tip, kesaksian sahabat, ulasan situs, ulasan buku, dan banyak info lainnya. Segera daftarkan diri Anda dengan mengirimkan email kosong ke: < subscribe-i-kan-konsel(at)hub.xc.org >

Dengan menjadi pelanggan milis publikasi e-Konsel, Anda akan mendapatkan bahan-bahan tersebut di atas secara gratis melalui mailbox Anda secara rutin setiap minggunya.

Kunjungi juga situs Konseling Kristen di: < http://c3i.sabda.org/ > untuk mendapatkan bahan-bahan konseling kristen yang lainnya.

Kategori Bahan PEPAK