e-BinaAnak, 12 March 2004, Volume 2004, No. 168


Jujur
Editorial

Editorial

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 168 - Jujur

Salam dalam kasih Yesus Kristus,

Kejujuran adalah sikap penting yang harus kita tanamkan pada anak sejak usia dini. Tapi menanamkan kejujuran kepada mereka tidak dapat

Artikel

Bagaimana Caranya Kita Mengajarkan Kejujuran?

Jenis Bahan PEPAK: Artikel

Kejujuran merupakan salah satu dari "nilai-nilai inti", yaitu bahan baku sejati yang dapat membentuk integritas dan kematangan pribadi.

Kategori Bahan PEPAK: Anak - Murid

Sumber
Judul Buku: 
Cara Mengarahkan Anak
Pengarang: 
Paul Lewis
Halaman: 
153 - 157
Penerbit: 
Yayasan Kalam Hidup
Kota: 
Bandung
Tahun: 
1997
Tips

Membantu Anak untuk Tidak Berbohong

Jenis Bahan PEPAK: Tips

Orangtua dan guru harus tahu bagaimana bersikap dalam pelbagai situasi yang membantu anak mengatasi masalah perilakunya yang tidak

Kategori Bahan PEPAK: Anak - Murid

Sumber
Judul Artikel: 
Anak yang Suka Berbohong
Judul Buku: 
Menerobos Dunia Anak
Pengarang: 
Dr. Mary Go Setiawani
Halaman: 
62 - 64
Penerbit: 
Yayasan Kalam Hidup
Kota: 
Bandung
Tahun: 
2000
Bahan Mengajar

Orang Kristen Pura-pura

Jenis Bahan PEPAK: Bahan Mengajar

Persiapan:
Belilah sekaleng ikan kalengan dan sekaleng buah kalengan. Kaleng harus berukuran yang sama. Dengan hati-hati kupaslah etiket dari kaleng buah-buahan, lalu tempelkan, dengan lem pada kaleng yang lain. Bawa juga pembuka kaleng, stoples dan tatakan. Hanya satu kaleng akan dipakai, yakni yang berisi ikan, tetapi yang sekarang beretiket buah-buahan.

Penyampaian:
Kaleng ini saya beli di toko. Dari etiketnya kita tahu bahwa kaleng ini berisi buah-buahan, misalnya buah ... (sebutlah nama buah yang ada pada etiket itu).

Kategori Bahan PEPAK: Pengajaran - Doktrin

Sumber
Judul Buku: 
Pelajaran dengan Alat Peraga
Pengarang: 
D.H. Pentecost
Halaman: 
45 - 48
Penerbit: 
Yayasan Penerbit Gandum Mas
Kota: 
Malang
Dari Anda Untuk Anda

Ucapan Terima Kasih

Edisi PEPAK: e-BinaAnak 168 - Jujur


Dari: "Gpps Tambakboyo" <gpps_tambakboyo@>
>Terima kasih untuk masukan yang anda berikan tentang Mengajar
Mutiara Guru

Mutiara Guru Edisi - 168

Rencana pelajaran mingguan saya:
Hari ini saya akan berusaha
untuk menghubungkan pokok bahasan saya
dengan kehidupan murid-murid saya

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK

Komentar