Alkitab


Untuk membantu kita mempermuliakan Allah melalui hidup kita dan menjadi saksi-saksiNya yang berhasil, kita perlu mengetahui dan mentaati Alkitab. Biasakan diri membaca, merenungkan dan menghafal ayat-ayat Alkitab setiap hari.

Lingkari kata dan bagian kunci ayat-ayat berikut ini:

Mazmur 1:2,3
Mazmur 119:105
Mazmur 119:130
Mazmur 119:165
2Timotius 3:16,17
Yakobus 1:22

PETUNJUK BELAJAR

1. Apa yang kita pelajari tentang nilai Alkitab dalam (jawab secara singkat):

Mazmur 1:2,3
Mazmur 119:105
Mazmur 119:130
Mazmur 119:165
2Timotius 3:16,17
Yakobus 1:22
2. Lakukanlah penelaahan ayat dari salah satu ayat di atas.
3. Hafalkan Yakobus 1:22

ISIAN UNTUK PENELAAHAN

Pilihlah sebuah ayat kunci dari halaman sebelah dan lengkapi isian penelaahan ayat berikut.

1. Ayat (catat dari mana) ___________________

2. Tulis dua kata kunci dan berikan batasannya.

Kata kunci _______________________________

Batasan atau arti ________________________

__________________________________________

Kata kunci _______________________________

Batasan atau arti ________________________

__________________________________________

3. Apa yang dikatakan ayat ini? (Tuliskan ayat tadi dengan kata-kata anda sendiri)

__________________________________________

__________________________________________

4. Apa yang ayat ini katakan kepada ku? (Bagaimana aku dapat menerapkan kebenaran ayat ini dalam hidupku hari ini?)

__________________________________________

__________________________________________

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK

Komentar