Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PEPAK
Merencanakan satu tahun program pengajaran Sekolah Minggu bukanlah hal yang mudah, karena hal ini membutuhkan pemikiran yang mendalam serta melibatkan komitmen dan kerjasama yang baik dari para Guru Sekolah Minggu. Namun, dengan perencanaan program pengajaran yang jelas dan terarah akan memberikan keuntungan yang besar bagi pelayanan anak di Sekolah Minggu. Selain Anak mendapatkan pengajaran Firman Tuhan yang sesuai dengan kebutuhan mereka, Guru Sekolah Minggu juga menjadi lebih mantap dalam melayani karena telah memiliki perencanaan/persiapan yang matang sebelumnya.
Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam membuat perencanaan Program Pengajaran adalah:
Rancangan rencana pengajaran juga perlu dibuat detail per minggu (setiap pertemuan). Berikut ini adalah contoh rancangan rencana pengajaran dari Dr. Mary Go Setiawani dalam bukunya Pembaruan Mengajar:
______________________________________________________________________ Minggu: Bulan: Tahun: ______________________________________________________________________ Tema : Ayat : Kelas: ______________________________________________________________________ Tujuan: ______________________________________________________________________ Susunan | Waktu | Isi | Metode | Alat peraga | Aktifitas ______________________________________________________________________ Pendahuluan | | | | | ______________________________________________________________________ Isi Pelajaran | | | | | ______________________________________________________________________ Penerapan | | | | | ______________________________________________________________________Selain "hal-hal teknis" di atas, ada beberapa hal yang perlu menjadi pertimbangan dalam penyusunan program pengajaran Sekolah Minggu, yaitu:
Links:
[1] https://pepak.sabda.org/jenis_bahan_pepak/tips
[2] https://pepak.sabda.org/kategori_bahan_pepak/program_khusus_anak
[3] https://pepak.sabda.org/epublish/1
[4] https://pepak.sabda.org/epublish/1/18
[5] https://pepak.sabda.org/12/jan/2001/anak_kisah_57_cent_yang_tak_ternilai_harganya
[6] https://pepak.sabda.org/12/jan/2001/anak_perayaan_tahun_baru
[7] https://pepak.sabda.org/status_sumber/buku
[8] https://pepak.sabda.org/edisi_pepak/e_binaanak_018_tahun_baru